Lava Tour Merapi Jogja – Apa Anda pernah menyaksikan sunrise? Dimana terakhir kali Anda menikmatinya? Berhasil mendapatkan foto siluet berlatar belakang matahari terbit? Atau masih belum memiliki waktu untuk menikmati indahnya sunrise? Baiklah, Anda bisa datang ke salah satu tempat wisata favorite yang telah memakan ribuan jiwa. Dimana? Yap, Gunung Merapi Jogja.
Anda bisa datang ke Merapi Jogja untuk berlibur atau sekedar melepas kegundahan yang selama ini Anda rasa. Anda akan menikmati beberapa wisata di tempat ini yang tentunya tak akan bisa Anda lupakan sampai kapanpun seperti tour bersama Lava Tour Merapi Jogja, wisata jeep yang asyik, menikmati senja dan yang paling jadi incaran para wisatawan adalah menyaksikan matahari terbit di puncak.
Baca juga :
Mengukir Kenangan di Merapi – Lava Tour Merapi Jogja
Lava Tour Merapi Jogja | Harga Murah Pelayanan Maksimal
Anda bisa juga menikmati sunrise merapi, tetapi sebelum menikmatinya Anda bisa menikmati keindahan wisata di Merapi Jogja dengan jeep yang telah disediakan para pembuka jasa perjalanan berkeliling Merapi seperti Lava Tour Merapi jogja
Menyaksikan bukti dari erupsi dan keganasan Merapi yang pernah terjadi beberapakali, di tahun 2006,2010 dan 2018 yang kejadiannya begitu membekas terbukti dengan adanya Museum Sisa Hartaku yang berisi barang-barang peninggalan warga sekitar.
Menghabiskan waktu berjelajah dan memahami makna dari erupsi Gunung Merapi, Anda akan ikut merasakan betapa ganasnya merapi kala itu yang ingga kini menyisakan beberapa kenangan baik di lubuk hati para korban selamat atau di tempat merapi itu sendiri.
Asyik bukan berlibur dan menghabiskan waktu di Jogja? Jangan lupakan untuk mengabadikan setiap momen dengan smartphone Anda. Satu lagi untuk tidak melupakan foto dengan latar belakang Sunrise Merapi di Jogja.
LAVA TOUR MERAPI
Alamat
Jakal Km.23 Kelurahan Hargobinangun, Kecamatan Pakem, Kabupaten Sleman, Kota Jogjakarta, Kode Pos 55582.
Telp/WA
Tag : lava tour merapi, lava tour merapi jogja, wisata jeep murah jogja, lava taour jogja, kaliadem jogja, offroad merapi jogja, jeepwillys jogja, cangkringan jogja, explore jogja, wonderfull jogja, destinasi jogja, jeep lava tour, sunrise merapi, jeep merapi, mbah marijan, sunrise merapi jogja, jalan jalan jogja, wisata sleman, pesona jogja, wisata merapi jogja, jeep wisata jogja, bunker merapi jogja, tlogo putri jogja, liburan jogja, wisata jogja, adventure jogja, the lost world catile jogja, stonehenge jogja, tour merapi.